Membuat Windows XP Tetap Menerima Update ~ KCpentest

Membuat Windows XP Tetap Menerima Update


Masa Support Mircosoft kepada OS Windows XP sudah berakhir , dan Mircosoft tidak merilis patch dan kemanan Windows XP lagi , taukah kalian para penguna XP bahwa Windows XP kamu bisa menerima update hingga 2019.

Trik ini membuat Windows XP terdeteksi sebagai Windows Embedded POSReady 2009 yang masih tetap disupport Microsoft hingga 2019.

Windows Embedded POSReady 2009 adalah sistem operasi khusus yang didesain untuk komputer POS (Point of Service) dan dibuat berdasarkan dari kernel Windows XP. Dengan begitu Windows XP kamu akan tetap menerima update yang sebenarnya diperuntukkan bagi POSReady 2009.

untuk melakukan  Windows XP untuk update hingga 2019 dengan cara mengedit registry pada windows XP mu untuk caranya simak iya

1. Buka Notepad
2. masukan teks di bawah ini

Windows Registry Editor Version 5.00 [HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\WPA\PosReady] "Installed"=dword:00000001
3. Simpan dengan nama xp.reg

nahhh ^_^ sangat mudahkan ???
semoga artikel ini bermanfaat buat kalian ^_^
 


Pastikan Kalian Untuk Mengklik Iklan Yang ada di dalam Blog ini sebagai bentuk Donasi ^_^ , Dan Jangan Lupa Untuk Bertanya Dan Melaporkan Sesuatu Jika Ada Yang Salah Pada Blog ini atau konten blog ini,,, Terimakasih
Description: Membuat Windows XP Tetap Menerima Update
Rating: 3.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Membuat Windows XP Tetap Menerima Update

4 Comments

  1. wah saya juga pengen update tapi takut di black list ama windows

    ReplyDelete
    Replies
    1. ^_^ iya di coba dulu om , kalau di black install lagi hahaha

      Delete
  2. Keren artikelnya.
    Tapi sayang, keburu udah pindah ke Windows 8.1 :D

    ReplyDelete

Thank you for your comments